Asesmen Lapangan Prodi Manajemen 2023

Momen berharga dalam perjalanan akademik kami! 🔆 STIE-IBEK Pangkalpinang telah menyelesaikan Kegiatan Asesmen Lapangan Prodi Manajemen STIE-IBEK oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen & Bisnis Akuntansi. Terima kasih kepada Asesor Prof. Sani Susanto, Ph.D (Universitas Katolik Parahyangan) dan Dr. Wisnu Yuwono (Universitas International Batam) yang telah melaksanakan asesmen bahkan memberikan pandangan berharga. Kami bersyukur atas kesempatan ini untuk terus meningkatkan kualitas pendidikan-penelitian-pengabdian_masyarakat di lingkungan Kampus IBEK.🔆

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.